Rabu, 12 Desember 2018

Tips membeli rumah dicitayam dengan lokasi terjangkau

Tips membeli rumah dicitayam dengan lokasi  terjangkau 

1.          Sadarlah bahwa harga rumah tiap tahunnya naik. Jangan menunggu hingga kamu bisa membeli rumah mewah; berinvestasilah lebih dulu dengan tipe yang paling sederhana
Jangan terlalu bernafsu untuk membeli rumah mewah berharga mahal terlebih dulu, karena realistisnya, kamu dan pasangan belum mampu. Jika kamu memaksakan untuk menabung dan terus menabung demi dapat membeli rumah berharga mahal, maka uangmu tak akan pernah terkumpul. Kamu harus ingat bahwa harga rumah tiap tahun – bahkan tiap bulan — terus meningkat.
Oleh karenanya, jangan tunda untuk membeli rumah begitu uangmu cukup untuk membayar DP rumah tipe sederhana, yang mungkin hanya cukup untukmu, pasangan, dan satu bayi kalian. Urusan membeli rumah yang lebih besar bisa dipikirkan lagi nanti, jika pendapatanmu meningkat dan rumah mungilmu itu bisa kamu jual.

2.          Jangan tergiur dengan harga murah dan bonus ini-itu. Lebih baik pertimbangkan lokasi, fasilitas, serta track record pengembang

3. Agar bisa mendapatkan harga terbaik, jangan ragu membeli rumah di daerah pinggir kota. Jika memungkinkan ambil juga rumahmu di waktu awal launching

4. Banyak sekali bank yang menawarkan KPR di luar sana. Meski terlihat menggiurkan, kamu juga harus lebih memilih KPR atau CASH mana yang paling sesuai kamu ambil 

5. Apabila kamu memang memiliki uang untuk membeli rumah secara tunai, gunakan kesempatan itu, karena biasanya kamu akan dapat potongan harga dari pengembang

7. Sebelum membeli rumah ataupun tanah kavling, tak ada salahnya membayar notaris untuk membantumu melakukan pengecekan tentang legalitas tanah yang akan kamu beli

rumah citayam




Kelebihan Lokasi kami :

1. Dekat dengan jalan raya
2. Dekat dengan perencanaan jalan TOL
3. Dekat dengan rumah sakit citama
4. Dekat dengan pasar swalayan citayam
5. Dekat dengan kelurahan dan kecamatan
6. Dekat dengan kantor walikota depok (hanya sekali naik angkutan umum)
7. Dekat dengan sarana pendidikan PAUD, TK, SD, SMP, SMA, SMK.
8. Dekat dengan stasiun citayam
9. Dekat dengan sarana ibadah
10. Dekat dengan pertokoan
11. Cukup jalan kaki sudah ada angkot nomor d05 depok

Cuma 10 menit dari stasiun citayam ( STRATEGIS )

SPESIFIKASI BANGUNAN

Pondasi : Batu kali,beton betulang 
selup : Atas Bawah 
dinding : Bata dinding (Hebel),diplester dan diaci 
Kusen : kayu Miranti 
pintu : Pintu utam panel 
Kerangka: Baja Ringan 
Plafond : Gypsum Board 
Genteng : Metal 
Sumur : pantek semi jetpump
Kamar mandi : Lantai dinding keramik (closet jongkok,bak mandi)
Mesin : Shimitzu
Lantai : Keramik motif 40x40
Cat : Vinilex

Info lebih lanjut silahkan Hub:
Arif : 082113117890


Tidak ada komentar:

Posting Komentar